Memulai Bisnis Sukses Bagi Pemula
- ABSTRAK
Menjadi pebisnis yang sukses bagi pemula tentunya tak semudah membalikan
telapak tangan, mungkin bagi yang sudah memulai bisnis dan cukup mengetahui
tentang bisnis dan tentunya sudah berpengalaman bukan hal lagi yang rumit.
Namun bagi pemula, mungkin ada kendala yang harus dilewati sebelum mencapai bisnis
yang sukses. untuk memulai usaha dan bisnis ada baiknya mengetahui bagaimana
cara untuk memulai sebuah usaha, bagaimana cara untuk mencapai usaha yang
diinginkan. Misalnya belajar dari orang terdekat yang sudah berpengalaman
menjalani bisnis sebagai bekal untuk memulai usaha, mengikuti seminar-seminar tentang
bisnis dan lain-lain.
1. Fokus
Kesalahan bisnis bagi pemula yang paling banyak dilakukan adalah tidak fokus, kebanyakan pemula mengambil semua peluang bisnis, alangkah baiknya fokus pada satu usaha terlebih dahulu daripada melakukan 10 hal yang sia-sia.
Kesalahan bisnis bagi pemula yang paling banyak dilakukan adalah tidak fokus, kebanyakan pemula mengambil semua peluang bisnis, alangkah baiknya fokus pada satu usaha terlebih dahulu daripada melakukan 10 hal yang sia-sia.
2. Mulai dari hal yang disukai
Jika sulit untuk memulai usaha bisnis, maka cara untuk memulainya adalah berbisnis pada satu hal yang di sukai, karena sesuatu yang di sukai membuat semangat untuk menjalankanya, setelah usaha yang disukai menuai kesuksesan barulah dapat mendirikan usaha lainya, yang penting jangan terburu-buru.
3. Kuasai Konsep Bisnis
Jika sulit untuk memulai usaha bisnis, maka cara untuk memulainya adalah berbisnis pada satu hal yang di sukai, karena sesuatu yang di sukai membuat semangat untuk menjalankanya, setelah usaha yang disukai menuai kesuksesan barulah dapat mendirikan usaha lainya, yang penting jangan terburu-buru.
3. Kuasai Konsep Bisnis
Menguasai konsep bisnis terutama
bisnis yang sedang dijalankan harus benar-benar mengerti, jika mengerti dan
mampu memberikan penjelasan yang cukup jelas maka akan sangat banyak yang
berminat untuk bekerja sama.
4. Belajar Dari Pengalaman
Pengalaman adalah guru terbaik. Ungkapan tersebut memang benar dan patut dilakukan. Sebagai seorang pebisnis pemula memang tidak memiliki banyak pengalaman, namun pengalaman bukan hanya didalam bidang usaha dan bisnis saja, pengalaman lain juga sangat penting.
Pengalaman adalah guru terbaik. Ungkapan tersebut memang benar dan patut dilakukan. Sebagai seorang pebisnis pemula memang tidak memiliki banyak pengalaman, namun pengalaman bukan hanya didalam bidang usaha dan bisnis saja, pengalaman lain juga sangat penting.
5. Jangan menyerah
Tak ada kata menyerah. Ungkapan tersebut sering di ucapkan oleh seorang pengusaha sukses atau motivator, memang begitulah menjadi seorang pengusaha harus tetap semangat dan berusaha terus-menerus.
6. Berdoa
Kesuksesan di raih dengan usaha saja hanya bertahan sebentar, namun kesuksesan yang diraih dengan usaha dan doa akan bertahan lama.
Memang dari dulu sampe sekarang usaha semakin banyak yang minat, dengan
menjadi pengusaha bisa mengatur sendiri waktu kesibukan. meskipun jatuh bangun
saat menjalankan bisnis dalam artian gagal, tapi bagi pemula jika sedang
menjalankan bisnis tidak sesuai yang diharapkan atau gagal jangan menyerah
untuk memulainya lagi krn dalam bisnis bukan mencari untung yang sebanyak-banyaknya
tetapi di dalam bisnis itu mencari pengalaman yang sebanyak banyaknya. Dengan pengalaman
tersebut pasti untung akan tiba sendiri.
- Source : seribupeluang.blogspot.com
0 komentar:
Posting Komentar